ALAT DAN BAHAN
ALAT
1.
GUNTING
2.
LEM
3.
KUAS
BAHAN
·
Kertas foto yang sudah di print pola gajah
·
Cat air
·
Kertas coklat
·
Kardus
CARA KERJA
MEMBUAT GAJAH
- Potong kertas foto yang sudah di print pola gajah sesuai pola
- Rakit bagian kaki depan dan belakang seperti pada bagian dibawah ini
- Satukan Antara kaki depan dan belakang
- Rakit bagian badan seperti gambar dibawah ini
- Tempelkan bagian badan ke bagian kaki
- Bentuk sesuai pola bagian belakang gajah, tempelkan ekor kemudian tempelkan bagian belakang gajah ke badan gajah seperti pada gambar
- Rakit bagian depan gajah lalu tempelkan ke badan
gajah
- Sekarang rakit bagian kepala dengan membentuk seperti pada gambar dibawah ini
- Rakit belalai dan tempelkan pada kepala gajah
- Tempelkan rakitan kepala ke badan gajah
- Rakit penyangga belalai gajah lalu tempelkan
- jadilah gajah
MEMBUAT TEMPAT
- Potong salah satu dari keempat sisi kardus
- Remas remas kertas coklat sebagai dasar dari kardus lalu tempelkan
- Buat sungai dengan cat air seperti pada gambar dibawah ini
- Tempelkan background dan potong samping dari
kerdus seperti pada gambar
- Tempelkan gajah pada tempatnya, dan jadi
trmksh informasinya. sangat berguna. smga menjadi amal soleh. aamiin
BalasHapus